Menginstall Web Server di Debian server / Linux
Penggunaan paling umum server web adalah untuk menempatkan situs web, namun pada prakteknya penggunaannya diperluas sebagai tempat peyimpanan data ataupun untuk menjalankan sejumlah aplikasi kelas bisnis.
Berikut langkah installasinya:
1. Kita update terlebiih dahulu Linux kita, dengan perintah:
2. Kemudian install apache sebagai web server kita, dengan menggunakan perintah:
# apt-get install apache2
3. Setelah itu, kita install php yang nantinya kita dapat gunakan untuk memprogram web kita. Caranya dengan menggunakan perintah:
# apt-get install php5 php5-mysql php5-gd php5-mcrypt php5-curl php5- intl php5-xmlrpc php-pear
Instal paket php ini bisa disesuaikan dengan kebutuhan kita
4. Tekan "ENTER".
5.Setelah proses selesai, masuk ke direktori /var/www/html. Dengan menggunakan perintah:
6.Kita coba buat file berektensi php untuk memperiksa apakah paket php
yang kita instal tadi sudah sesuai belum. Ketikkan perintah:
# nano info.php
Untuk menyimpan tekan "CTRL+X", tulis "y" lalu tekan "ENTER".
8. Buka pada browser kita dengan format "IPServerDebian/info.php".
9.jika muncul
gambar seperti dibawah ini berarti pembuatan file "info.php" kita benar.
---> Semoga bermanfaat . . . . . . Wassalamuaalaikum . . . .
0 komentar: